Lebih Produktif dengan Self-Management dan Self-Evaluation
Oleh: Rhema Well Grace, Partnership Alpas Hai Alpas Fellas, bagaimana caranya agar kita bisa mengelola emosi, pikiran, dan perilaku sehingga bisa memaksimalkan produktivitas atau tujuan yang ingin diraih? Pada kesempatan kali ini, Alpas berkesempatan untuk berkolaborasi denga Sadari Diri tentang pentingnya Self-Management …
Self Awareness, Cara Mengenal Diri Sendiri untuk Menjadi Lebih Bahagia
Oleh: Deby Adhitya, Partnership Alpas Alpas Fellas, pernahkah kamu merasa tidak yakin dengan apa yang akan dilakukan di masa depan? Atau tidak mengetahui penyebab dari perasaan yang kamu rasakan? Kenapa ya tiba-tiba stress begini? Sebenarnya, hal-hal dan kekhawatiran tersebut wajar ga sih? …
Berhadapan dengan Orang Pasif Agresif? Ini Cara Menaklukannya
Alpas Fellas pasti pernah berurusan dengan orang yang berperilaku pasif agresif. Pasif agresif mengacu pada seseorang yang memiliki rasa permusuhan terhadap orang lain, tetapi tidak secara terbuka menyatakan hal tersebut. Sebaliknya, mereka menemukan cara untuk mengekspresikannya secara tidak langsung. Contohnya seperti apa? …
Pahami Istilah Penting yang Berhubungan dengan Bunuh Diri!
World Mental Health Day 2019 mengusung tema pencegahan bunuh diri. Faktor biologis, psikologis, sosial menjadi penyebab adanya kejadian bunuh diri. Sehingga, penting bagi kita untuk mengedukasi diri agar semakin berkurangnya isu ini. Alpas akan menjelaskan beberapa istilah penting yang berhubungan dengan bunuh …
7 Stigma Negatif Bunuh Diri yang Harus Dipatahkan
Stigma masyarakat mengenai bunuh diri menyebabkan munculnya mitos-mitos mengenai bunuh diri. Mitos tersebut bisa menyebabkan seseorang yang memiliki pikiran bunuh diri enggan meminta bantuan loh, Fellas. Agar kamu tidak kebingungan lagi, kita pelajari mitos dan fakta seputar bunuh diri yang perlu diketahui …
Bicara Tentang Bunuh Diri untuk Hilangkan Stigma Negatif
Tahukah Alpas Fellas bahwa World Mental Health Day tahun 2019 ini sedang berfokus pada pencegahan bunuh diri? Yuk, kenalan singkat dulu dengan bunuh diri! Bunuh diri didefinisikan sebagai “sengaja mengambil nyawa sendiri” dan berasal dari bahasa Latin suicidium. Bunuh diri dapat memiliki …
Nyaman dengan Diri Sendiri Lewat 5 Langkah Mudah
Alpas Fellas, pernahkah kamu merasa minder dengan diri sendiri? Merasa buruk dibanding orang lain atau tidak dapat berbaur sehingga memiliki lingkarang pertemanan yang sempit? Terlebih pesatnya teknologi dan tren yang berubah-ubah, semakin memperlihatkan bentuk sempurna dari orang lain. Akibatnya banyak orang yang …
Stigma Speak Up Kondisi Kesehatan Mental = Cari Perhatian?
“Masa iya kamu mengalami itu? Perasaan kamu aja kali”. “Jangan lebay deh, masa begitu aja kamu cemas.” “Kenapa share tentang depresi kamu di sosmed? Mau cari perhatian ya?” Apakah kalimat-kalimat itu terdengar familiar, Fellas? Ketika memiliki masalah kesehatan mental, salah satu tantangan …